28 Januari 2021 | Oleh : Administrator Website | Dilihat 25 kali

Rapat Koordinasi Persiapan Lomba Vlog Literasi dalam memperebutkan Piala Bunda Literasi Jawa Barat telah usai terlaksana, Kamis (28/1).
Agenda yang dipimpin oleh Bapak Dr. H. Ateng Kusnandar Adisaputra, SH., MM, selaku Kepala Bidang BPBGM ini membahas seputar teknis perlombaan yang akan dilaksanakan pada bulan Februari mendatang.
Terselenggaranya acara ini sendiri merupakan kerjasama antara Dispusipda Jabar bersama dengan Madrasah Interaktif MIMHa Bandung dan juga Penerbit Erlangga dengan menggaet peserta dari kalangan SD/MI sederajat Se-Provinsi Jawa Barat.
Dengan adanya lomba ini diharapkan menjadi wadah penyaluran kreativitas dan wadah ekspresi bagi generasi milenial dan generasi Z dalam sebuah ajang kompetisi dunia literasi.
Agenda yang dipimpin oleh Bapak Dr. H. Ateng Kusnandar Adisaputra, SH., MM, selaku Kepala Bidang BPBGM ini membahas seputar teknis perlombaan yang akan dilaksanakan pada bulan Februari mendatang.
Terselenggaranya acara ini sendiri merupakan kerjasama antara Dispusipda Jabar bersama dengan Madrasah Interaktif MIMHa Bandung dan juga Penerbit Erlangga dengan menggaet peserta dari kalangan SD/MI sederajat Se-Provinsi Jawa Barat.
Dengan adanya lomba ini diharapkan menjadi wadah penyaluran kreativitas dan wadah ekspresi bagi generasi milenial dan generasi Z dalam sebuah ajang kompetisi dunia literasi.